Majalah Bobo Sebagai Arena Konstruksi Sosial Dalam Pengembangan Literasi Sosial Pada Anak-Anak

  • I Wayan Mudana Universitas Pendidikan Ganesha

Abstract

Majalah Bobo merupakan salah satu majalah anak-anak yang perkembangannya sangat eksis dan menarik bagi anak-anak. Hal itu telah mendorong berbagai kajian dari berbagai disiplin ilmu. Kajian ini bertujuan untuk mendeskrepsikan secara kritis keberadaan majalah Bobo sebagai arena konstruksi sosial dalam pengembangan literasi sosial pada anak-anak. Dalam mengkaji hal tersebut digunakan pendekatan kualitatif. Melalui hal itu terungkap bahwa majalah bobo secara konsisten pada moto ”Bobo  teman bermaindan belajar. Moto tersebut selalu ditampilkan pada sampul majalah bobo  yang terbitan bulan Juni tahun 2017. Moto Bobo teman bermain dan belajar mecerminkan kesadaran dan keberpihakkan  dari majalah bobo terhadap dunia anak-anak. Hal itu menjadikan majalah bobo sebagai arena  bermain dan belajar. Bemain dan belajar merupakan bentuk proses konstruksi sosial. Sehingga dengan demikian  majalah bobo dapat dinyakatan  sebagai arena konstruksi sosial. Berbagai arena konstruksi sosial dalam pengembangan literasi sosial dapat disimak dalam menu bobo, seperti dalam Menu RUPA-RUPA, menu DARI TEMAN, Menu CERITA PILIHAN, Menu CERGAM, dan dari Menu ARTIKEL PILIHAN.

References

Amalia, Fatwa. 2013. Kajian Moral Cerita Pendek Pada Majalah Bobo Sebagai Upaya Pemilihan Bahan Ajar Apresiasi Sastra di Kelas Tinggi Sekolah Dasar (2013). (Thesis) Universitas Pendidikan Indonesia: Bandung.
Antara, I Gede, dan Agus Sudarmawan, dan Luh Suartini. 2014. Kajian Semiotika Desain Sampul Majalah Bobo Periode Februari – April. 2013. e-Jurnal Undiksha, Vol X, 2014: Singaraja.
Atmadja, Nengah Bawa. 2018. Sosiologi Media Perspektif Teori Kritis. PT Raja Grafindo Persada: Depok.
Berger, Peter L, Thomas Luckman. 1990. Tafsir Sosial atas Kenyataan Risalah Tentang Sosiologi Pengetahuan. Jakarta: LP3ES.
Bugin, H.M. Burhan. 2007. Sosiologi Komunikasi, Teori, Paradigma, dan Diskursus Teknologi Komunikasi di Masyarakat. Prenada Media Group: Jakarta
Bugin, H.M. Burhan. 2008. Konstruksi Sosial Media Massa. Prenada Media Group: Jakarta.
Collesta, Naj.J. dan Umar Kayan. 1987. Kebudayaan dan Pembangunan Sebuah Pendekatan terhadap Antropologi Terapan di Indonesia. Yayasan Obor Indonesia: Jakarta
Geertz, C. 1977. Penjaja dan Raja. Yayasan Obor Indonesia: Jakarta
Hayati, dkk. 2010. Kajian Psikologi Terhadap Sastra Anak Pada Majalah Bobo Edisi 2010 Penelitian Dipa Universitas Negeri Padang: Padang
Hamilton, M. and Hillier, Y. (2006) Changing Faces of Adult Literacy, Language and Numeracy. A Critical History. Stoke on Trent: Trentham Books.
Ibrahim , Idi Subandy & Bachruddin Ali Akhmad. 2014. Komunikasi dan Komudifikasi. Mengkaji Media dan Budaya dalam Dinamika Globalisasi. Yayasan Pustaka Obor Indonesia: Jakarta.
MadiaKomunikasidanInspirasi, JendelaPendidikandanKebudayaan, VI/ Oktober – 2016).
Majalah Bobo edisiJuni 2017.

Meyrina, PP. 2015. ”Kajian Perubahan Semiotika Maskot Majalah Anak-Anak ’Bobo’ Pada Tahu 1973, 2007, dan 2009” (2015). Dalam Jurnal Dekave. Vol.8.No.1 Tahun 2015. ISI: Yogyakarta.
Mudana, I Wayan. 2018. Peranan Perpustakaan Dalam Pengembangan Literasi Pengelola Perpustakaan Sekolah di Kabupaten Buleleng. Jurnal Ilmiah Perpustakaan dan Informasi. P-ISSN: 2442-4366, E-ISSN: 2443-0293. Vol. 5,No.2, Desember 2018, D3 Perpustakaan- Undiksha: Singaraja.
Retnowati, Eri.. 2015. Kajian Bentuk dan Makna Reduplikasi dalam Dongeng Majalah Bobo Edisi Bulan Agustus 2014. (Skepsi). Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UMS: Surakarta.
Ritzer, George, Goodman Douglas. 2005. Teori Sosiologi Modern. Jakarta: Prenada Media.
Riyanto,Geger. 2009. Peter L Berger PerspektifMetateoriPemikiran. Jakarta: LP3ES
Setiawati, Estidan Khikmah Novitasari. 2019. Penguatan Literasi Sosial Anak Usia Dini Di Satuan Paud Sejenis (Sps) Wortel Di Bantul karang, Ringinharjo,
Bantul. Jurnal Berdaya mandiri, Vol.1 No. 1 Tahun 2019. ISSN 2685-8398
Subandy, Dede Lilis Ch. 2007. Sosialisasi Anak dalam Majalah Bobo. Dalam Jurnal Mediator, Vol.8.No.1 Tahun 2007. eJurnal Unisba.
Witari, Ni Nyoman Sri dan Ketut Nala Hari Wardana. 2016. Anaalisis Visual Sampul Majalah“ Bobo” Edisi Bulan April 2016. Majalah Prasi. Vol.2 No.1 Januari-Juni 2017. Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Pendidikan Ganesha: Singaraja.
(WWW.anakmasa90an.com/2015/12). 2015. Sejarah Majalah Bobo.
Yamin. Moh. Dan Vivi Aulia. 2011. Meretas Pendidikan Toleransi Pluralisme dan Multikulturalisme Keniscayaan Peradaban. Malang: Madani Media.
Published
2021-04-23
How to Cite
Mudana, I Wayan. 2021. “Majalah Bobo Sebagai Arena Konstruksi Sosial Dalam Pengembangan Literasi Sosial Pada Anak-Anak”. Jurnal Widya Citra 2 (1), 24-34. https://doi.org/10.10101/juwitra.v2i1.382.