PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR

Isi Artikel Utama

H.L. Astuti
A. Amir

Abstrak

Model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition  adalah model pembelajaran  Kooperatif, terpadu, membaca dan menulis. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dengan menerapkan model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composisio.  Subjek pada penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 2 Ponre yang berjumlah 25 orang. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah tes dan observasi. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif. Desain penelitian dalam penelitian ini adalah perencanaan, pelaksanaan atau tindakan, pengamatan atau observasi, dan refleksi  Hasil penelitian berdasarkan hasil belajar siswa menunjukkan adanya peningkatan ketuntasan belajar dari nilai rata-rata siswa pada tes awal sebesar 45 dan nilai rata-rata pada siklus 1 sebesar 58 dan nilai rata-rata pada siklus 2 sebesar 70,60. Jadi dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition materi buku fiksi, nonfiksi teks tanggapan dapat meningkatkan hasil belajar Bahasa Indonesua siswa.

Rincian Artikel

Bagian
Articles

Referensi

Budiani, N. A. (2019). Penerapan Model Pembelajaran CIRC (Cooperative Integrated Reading And Composition) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar PPKN. Journal Of Education Action Research, 3(3), 299-306. https://doi.org/10.23887/jear.v3i3.19475

Dewi. S., Sitti, M., Syarifuddin. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Cooperatif Integrated Reading and Composition(CIRC) terhadap hasil belajar siswa di Kelas VIII MTsN 4 Bima. DIKSI Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial, 3(1), 38-50. https://jurnal.bimaberilmu.com/index.php/diksi/article/download/139/97

Huda, M. (2013). Model-Model Pengajaran dan pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Hutaalung, I. R., & Hasian, R. T. (2021). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran CIRC (Cooperative Integrated Reading and Composition) Terhadap Keterampilan Menulis Puisi Modern Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Sibabangun. Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia,1(2), 1-10. https://www.jurnal.spada.ipts.ac.id/index.php/basasasindo/article/download/223/41.

Indonesia. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Sekertariat Negara. Jakarta. https://pusdiklat.perpusnas.go.id/regulasi/download/6.

Kurniawati, R., & Ningrum. (2019). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Tipe Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC) Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Peserta Didik Kelas X Semester Genap SMA Negeri 1 Metro. Jurnal Program Studi Pendidikan Ekonomi, 7(1), 66-70. https://ojs.fkip.ummetro.ac.id/index.php/ekonomi/article/view/2041

Natalia, Fientje. J. A. O., & Norma, N, M (2021). Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV SD Inpres Kakaskasen III. Jurnal Pendidikan Dasar, 2(1), 1-9. https://ejurnal.unima.ac.id/index.php/eduprimary/article/view/871

Rita, M. C. S., Rio, P. N., & Yanti. A. S (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Subtema 3 Ayo Cintai Lingkungan kelas IV SDN 097319 Siopat Suhu. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(6), 4172 - 4182 http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jpdk/article/view/8916/6721

Salahuddin, A. (2011). Filsafat pendidikan. Bandung: CV Pustaka setia.

Sihite, L. P. (2018). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Cooperative Interated Readin And Composition (CIRC) Materi Membaca Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas IV MIN SIHITE DOLOK SANGGUL. Universitas Islam Negeri Sumatra Utara, Medan. http://repository.uinsu.ac.id/4946/1/Skripsi%20lengkap%20lidyasihite%2036123125.pdf

Slavin, R. (2010). Cooperative Learning Teori, Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media.

Sulistio, A., Nik, H. (2022). Model Pembelajaran Kooperative. Jawa tengah: CV Eureka Media aksara.

Susisusanti., Ika, W., & Syarifuddin. (2021). Penerapan Metode pembelajaran EPA (Eksplorasi, Pengenalan, dan Aplikasi Konsep) dalam meninkatkan hasil belajar siswa SMP Negeri 8 Donggo Satap Materi Operasi Bilangan Pecahan. DIKSI Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial, 2(2), 86 - 105. https://jurnal.bimaberilmu.com/index.php/diksi/article/view/117

Trianto. (2014). Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: Bumi Aksara.