ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS PADA MATERI POLINOMIAL

Main Article Content

Y. Nurhayati
K. Ni'mah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan analisis kebutuhan media pembelajaran yang dapat menunjang pembelajaran pada materi polinomial dengan mengacu terhadap kemampuan kognitif siswa. Pada penelitian ini yang dianalisis adalah kemampuan siswa dalam mengerjakan soal polinomial. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah berjumlah 21 orang siswa kelas XII MIPA 2 yang berada di SMA Negeri 1 Cigalontang. Metode yang dilakukan adalah dengan memberikan soal tes polinomial yang berjumlah tiga soal, melakukan wawancara tidak tersturktur kepada siswa, serta melakukan wawancara kepada dua orang guru yang ada disekolah tersebut siswa belum memiliki kemampuan koneksi yang tinggi. Hasil analisis yang dilakukan bahwa 71% siswa belum mampu mengaitkan konsep antar materi matematika, dan tidak ada satupun siswa yang dapat mengaitkan materi matematika dengan disiplin ilmu lain serta dalam kehidupan sehari-hari.

Article Details

Section
Articles

References

Angelina, M., & Effendi, K. N. S. (2021). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMP Kelas IX. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(2), 383–394. https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i2.383-394

Anggraeni, R., & Herdiman, I. (2018). Kemampuan pemecahan masalah matematik siswa smp pada materi lingkaran berbentuk soal kontekstual ditinjau dari gender. Numeracy, 5(1), 19-28. https://doi.org/10.46244/numeracy.v5i1.293

Anjani, D., & Imami, A. I. (2020). Analisis kemampuan koneksi matematis siswa smp pada materi geometri. Prosiding Sesiomadika, 2(1a). https://journal.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika/article/view/2373/1842

Elvianika, A., & Aini, I. N. (2023). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Terhadap Penyelesaian Soal Pada Materi Operasi Aljabar Di Smpn 1 Klari. Prosiding Sesiomadika, 4(1). https://journal.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika/article/view/7802

Fatunnisa, S. H., & Fitri, H. (2021). Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Kelas VII. 4 SMP N 1 2 X 11 Kayutanam. CIRCLE: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2), 148-160. https://e-journal.uingusdur.ac.id/circle/article/view/328/275

Fitriah, A., & Aripin, U. (2019). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis dan Self Esteem Siswa SMA di Kabupaten Bandung Barat. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif) 2(4), 197–208. https://www.journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/jpmi/article/view/2852

Hadiyanto, F. R. (2020). Analisis Kesalahan Siswa Kelas VII dalam Menyelesaikan Soal Geometri. Mandalika Mathematics and Educations Journal, 2(1), 21-31. http://dx.doi.org/10.29303/mandalika.v2i1.1741

Handayani, T., Hartatiana, H., & Muslimahayati, M. (2020). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Materi Barisan Dan Deret Aritmatika. PHI: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 160-168. http://dx.doi.org/10.33087/phi.v4i2.111

Larasati, I., & Effendi, K. N. S. (2022). Kemampuan Koneksi Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Soal pada Materi Segitiga dan Segiempat. Radian Journal: Research and Review in Mathematics Education, 1(1), 1-13. http://dx.doi.org/10.35706/radian.v1i1.6529

Murakapi, R., Gembong, S., & Susanti, V. D. (2018). Analisis Kemampuan Penyelesaian Masalah Soal Cerita SPLDV Berdasarkan Tingkat Kecerdasan Logika Matematika Siswa SMK. Prosiding Silogisme Seminar Nasional Pendidikan Matematika, 139–144.

Nurhayati, Y., & Nimah, K. (2023). Analisis Resiliensi Matematis Siswa sebagai Self Assessment dalam Pembelajaran Matematika. Teorema: Teori Dan Riset Matematika, 8(2), 233–246. https://dx.doi.org/10.25157/teorema.v8i2.10866

Prambudi, E. Y., & Yunianta, T. N. H. (2020). Pengembangan Media Bus Race Algebra Pada Materi Bentuk Aljabar Untuk Siswa Kelas VII SMP. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 8–22. https://doi.org/10.31004/cendekia.v4i1.150

Rena, M. D. D., Daniel, F., & Taneo, P. N. L. (2020). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita. JPMI - Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 3(4), 303–312. https://doi.org/10.22460/jpmi.v3i4.303-312

Sakiah, N. A., & Effendi, K. N. S. (2021). Analisis Kebutuhan Multimedia Interaktif Berbasis PowerPoint Materi Aljabar Pada Pembelajaran Matematika SMP. JP3M (Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pengajaran Matematika), 7(1), 39–48. https://doi.org/10.37058/jp3m.v7i1.2623

Sangaji, J., & Lukmana, D. A. (2023). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Polinomial di SMP Negeri 10 Kota Ternate. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 9(3), 265-280. https://doi.org/10.5281/zenodo.7625113

Utami, V., & Effendi, K. N. S. (2019). Analisis kemampuan koneksi matematis siswa smp pada materi geometri. Prosiding Seminar Matematika Dan Pendidikan Matematika, 158–166.