PERAN SELF EFFICACY DALAM MEMEDIASI PENGARUH PEMBELAJARAN DARING TERHADAP STRES AKADEMIK MAHASISWA
Isi Artikel Utama
Abstrak
Tujuan dari riset ini adalah untuk menganalisa pengaruh pembelajaran daring terhadap self efficacy, pengaruh pembelajaran daring terhadap stres akademik, menganalisis pengaruh pembelajaran daring dengan selft efficacy terhadap stres akademik serta menganalisa peran self efficacy dalam memediasi pengaruh pembelajaran daring terhadap stres akademik mahasiswa. Pendekatan penelitian adalah kuantitatif menggunakan Teknik kausalitas. Subjek dari penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Pendidikan Nasional Program Sarjana (S1) menggunakan sampel sebanyak 368 orang. Data dikumpulkan dengan kuesioner. Menggunakan teknik analisis data analisis jalur atau path analysis menggunakan program AMOS. Dari Hasil penelitian didapatkan pembelajaran daring berpengaruh positif dan signifikan terhadap self efficacy dengan nilai standardized estimate (regression weight) sebesar 0,918 dan nilai sig lebih kecil dari 0,05. Pembelajaran daring memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap stress akademik dengan nilai standardized estimate (regression weight) sebesar -0,795 dan nilai sig lebih kecil dari 0,05. Self efficacy memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap stress akademik dengan nilai standardized estimate (regression weight) sebesar -0,147 dan nilai sig lebih kecil dari 0,05. Self efficacy tidak signifikan memediasi pengaruh pembelajaran daring terhadap stress akademik. Ini dibuktikan dengan besarnya nilai z hitung = - 1,097 > dari nilai z mutlak (1,96).
Rincian Artikel
Referensi
Amalia, V. R., & Nashori, H. F. (2021). Religiusitas, efikasi diri, dan stres akademik mahasiswa farmas. Religin and Humanity, 3(1), 37–20. https://doi.org/10.32923/psc.v3i1.1702
Andriana, F., & Kusumawati, E. (2020). Pengaruh pembelajaran daring terhadap stres akademik mahasiswa selama pandemi covid-19. Jurnal Psikologi, 16(2), 139–150. http://dx.doi.org/10.24014/jp.v16i2.10395
Bandura, A. (1997). Self Efficacy – The Exercise of Control (Fifth Printing, 2002). W.H. Freeman & Company.
Bolatov, A. K., Seisembekov, T. Z., Askarova, A. Z., Baikanova, R. K., Smailova, D. S., & Fabbro, E. (2021). Online-learning due to covid-19 improved mental health among medical students. Medical Science Educator, 2(31), 183–192. https://doi.org/10.1007/s40670-020-01165-y
Fauziyyah, R., Awinda, R. C., & Besral, B. (2021). Dampak Pembelajaran Jarak Jauh terhadap Tingkat Stres dan Kecemasan Mahasiswa selama Pandemi COVID-19. Jurnal Biostatistik, Kependudukan, Dan Informatika Kesehatan, 1(2), 113. https://doi.org/10.51181/bikfokes.v1i2.4656
Firmansyah, F. (2022). Pengaruh pembelajaran daring terhadap self-efficacy dan motivasi belajar mahasiswa program studi D3 farmasi. Jurnal Ilmiah Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, 11(1), 53–58. https://jurnal.stkipbanten.ac.id/index.php/tulip/article/view/293
Gunadha, R., & Rahmayunita, H. (2020). Kuliah Online saat Corona Picu Ketimpangan Akses Bagi Mahasiswa Miskin. Https://Www.Suara.Com/News/ 2020/04/16/130712/Kuliah-Online-Saatcorona-Picu-Ketimpangan-Akses-Bagimahasiswa-Miskin.
Hidayat, E. I., Ramli, M., & Setiowati, A. J. (2021). Pengaruh Self Eficacy, Self Esteem, Dukungan Sosial Terhadap Stres Akademik Mahasiswa Tingkat Akhir. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 6(4), 635. https://doi.org/10.17977/jptpp.v6i4.14728
Indrawan, R., & Yaniawati, R. P. (2014). Metodelogi penelitian kuantitatif, kualitatif dan campuran untuk manajemen, pembangunan dan pendidikan. PT. Refika.
Kupriyanov, R. (2014). The eustress concept: problems and outlooks. World Journal of Medical Sciences, 11(2), 179–185. https://doi.org/10.5829/idosi. wjms.2014.11.2.8433.
Martínez, Á. M., Jurado, M. D. M. M., Fuentes, M. D. C. P., Martín, A. B. B., Márquez, M. D. M. S., Martínez, B. M. T., & Sisto, M., & Linares, J. J. G. (2021). Self-efficacy, positive future outlook and school burnout in Spanish Adolescents. Sustainability, 13(4575), 1–10. https://doi.org/10.3390/su13084575
MUDJIJANTI, F. (2021). Stres Akademik Mahasiswa Dalam Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya Kampus Kota Madiun. Jurnal Konseling Komprehensif: Kajian Teori Dan Praktik Bimbingan Dan Konseling, 8(2), 19–28. https://doi.org/10.36706/jkk.v8i2.15210
Nurmaliyah, F. (2015). enurunkan stres akademik siswa dengan menggunakan teknik self-instruction. Jurnal Pendidikan Humaniora, 2(3), 1–12. https://doi.org/10.3390/su13084575
Pakerti, G. A., & Dewi, D. K. (2022). Pengaruh Pembelajaran Daring terhadap Stres Akademik Mahasiswa Selama Pengaruh Pembelajaran Daring terhadap Stres Akademik Mahasiswa. Jurnal Penelitian Psikologi, 9(7), 38–49. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/character/issue/view/2664
Putri, G., & Ariana, A. D. (2021). Pengaruh Self-Efficacy terhadap Stres Akademik Mahasiswa dalam Pembelajaran Jarak Jauh Selama Pandemi Covid-19. Buletin Riset Psikologi Dan Kesehatan Mental (BRPKM), 1(1), 104–111. https://doi.org/10.20473/brpkm.v1i1.24573
Riyana, C. (2019). Produksi Bahan Pembelajaran Berbasis Daring. Universitas Terbuka.
Sigarlaki, J. Y. (2014). Hubungan antara adjustment dan social support terhadap stress akademik pada mahasiswa tahun pertama. Tesis. Universitas 17 Agustus.
Suswandari, M., Putri, I. N. M., Hastowo, D., & Lestari, H. A. (2022). Dampak Pembelajaran Daring dalam Motivasi Belajar dan Tingkat Stres Akademik Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan, 31(1), 83. https://doi.org/10.32585/jp.v31i1.2135
Utami, S., Rufaidah, A., & Nisa, A. (2020). Kontribusi Self-Efficacy Terhadap Stres Akademik Mahasiswa Selama Pandemi Covid-19 Periode April-Mei 2020. TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 4(1), 20–27. https://doi.org/10.26539/teraputik.41294
Welsh, L. (2009). Anaesthesia for veterinary nurses. Wiley blackwell.
Widyastuti, D., & Nuriadin, I. (2021). Hubungan Self-Efficacy dalam Pembelajaran Daring Terhadap Kemampuan Berpikir Reflektif Matematis Siswa di SMK. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 5(2), 1893–1901. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i2.710