Evaluation on The Implementation of Field Work Practice (PKL) Program for Students of Xi Grade in Culinary Department

  • N.K.C. Dewi Universitas Pendidkan Ganesha
  • K.R. Dantes Universitas Pendidikan Ganesha
  • I.W. Widiana Universitas Pendidikan Ganesha
Keywords: evaluation, field work practice, culinary

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk 1) mengetahui efektivitas Pelaksanaan Program PKL pada Jurusan Kuliner di SMK Negeri 5 Denpasar ditinjau dari komponen Context;  2) mengetahui efektivitas Pelaksanaan Program PKL pada Jurusan Kuliner di SMK Negeri 5 Denpasar ditinjau dari komponen Input; 3) mengetahui efektivitas Pelaksanaan Program PKL pada Jurusan Kuliner di SMK Negeri 5 Denpasar ditinjau dari komponen Proses; 4) mengetahui efektivitas Pelaksanaan Program PKL pada Jurusan Kuliner di SMK Negeri 5 Denpasar ditinjau dari komponen Product; 5) mengetahui efektifitas Pelaksanaan Program PKL pada Jurusan Kuliner di SMK Negeri 5 Denpasar pada context, input, process, product. Penelitian dilakukan di SMK Negeri 5 Denpasar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, penelitian ini menggunakan rancangan penelitian evaluasi. Populasi dalam penelitian ini yaitu siswa, guru, dan pembimbing industri di SMK Negeri 5 Denpasar berjumlah 240 orang. Sampel penelitian ditetapkan dengan menggunakan teknik simple random sampling adalah 177 orang. Data dikumpulkan dengan mempergunakan kuesioner dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan mengubah skor mentah kedalam skor Z (z-skor) dilanjutkan ke arah skor T kemudian di konversikan ke dalam kuadran Glickman. Hasil penelitian menunjukkan pelaksanaan program Praktik Kerja Lapangan (PKL) di SMK Negeri 5 Denpasar yang ditinjau dari context diperoleh hasil efektif (+),ditinjau dari input diperoleh hasil kurang efektif (-),ditinjau dari process diperoleh hasil efektif (+), ditinjau dari product diperoleh hasil efektif (+). Secara keseluruhan evaluasi secara bersama-sama terhadap pelaksanaan program Praktik Kerja Lapangan (PKL) di SMK Negeri 5 Denpasar yang ditinjau dari context, input, process, product diperoleh hasil efektif (+ - + + ).

References

Agung, A. A. G., & Koyan, I. W. (2016). Evaluasi Program Pendidikan (Fungsi Manajemen Kontrol). Universitas Pendidikan Ganesha.

Arikunto, S., & Jabar. (2014). Evaluasi Program Pendidikan, Pedoman Teoritis dan Praktis bagi Mahasiswa dan Praktisi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Batubara, N. A. (2018). Evaluasi Program Praktek Kerja Industri Siswa Smk Negeri 1 Tapung. Jurnal Pendidikan Tambusai, 2(2), 160. https://doi.org/10.31004/jpt.v2i2.661

Fitriana, O., & Latief, J. (2019). Evaluasi Program PKL FKIP UHAMKA (Penelitian Evaluatif berdasarkan CIPP). Jurnal Utilitas, 5(1), 7–16. https://doi.org/10.22236/utilitas.v5i1.4680

Hikmat, R., Juwaedah, A., & Rahmawati, Y. (2016). Persepi Siswa Tentang Hasil Belajar Usaha Jasa Boga Sebagai Sebagai Kesiapan Wirausaha Jasa Boga Di Smk Balai Perguruan Putri (Bpp) Kota Bandung. Media Pendidikan, Gizi, Dan Kuliner, 5(1), 59–69. https://ejournal.upi.edu/index.php/Boga/article/view/8449

Iriani, D. S., & Soeharto, S. (2015). Evaluasi Pelaksanaan Praktik Kerja Industri Siswa Kompetensi Keahlian Jasa Boga SMK N 3 Purworejo. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 22(3), 274. https://doi.org/10.21831/jptk.v22i3.6835

Irianti, A. H. S., Marji, Suhartadi, S., & Widowati, T. (2016). Analisis Pelaksanaan Prakerin Siswa SMK Program Keahlian Tata Busana di Malang Raya. Jurnal Teknologi Dan Kejuruan, 39(1), 33–44. http://journal.um.ac.id/index.php/teknologi-kejuruan/article /view/6647

Joniartawan, G. N., Santiyadnya, N., & Indrawan, G. (2018). Studi Evaluasi Pelaksanaan PKL Prodi S1 Pendidikan Teknik Elektro Universitas Pendidikan Ganesha. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Undiksha, 7(1), 1–9. https://doi.org/10.23887/jjpte.v7i1.20213

Juri, A., Maksum, H., Purwanto, W., & Indrawan, E. (2021). Evaluasi Program Praktik Kerja Lapangan dengan Metode CIPP. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 5(3), 323. https://doi.org/10.23887/jppp.v5i3.38439

Khasanah, S. T., Supriyoko, S., & Haryanto, S. (2019). Evaluasi Program Praktik Kerja Lapangan Sekolah Menengah Kejuruan. Wiyata Dharma: Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 7(1), 24–33. https://doi.org/10.30738/wd.v7i1.4018

Kusuma, Jayadi, A., Supriyati, C. Y., & Tjalla, A. (2019). Evaluasi Program Penyelenggaraan Praktik Kerja Lapangan (Pkl) Pada Siswa Smk Kompetensi Keahlian Akomodasi Perhotelan Di Kabupaten Serang. Jurnal Evaluasi Pendidikan, 10(2).

Mahfud, T. (2016). Evaluasi Program Praktik Kerja Lapangan Jurusan Tata Boga Politeknik Negeri Balikpapan. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 23(1), 110–116. https://journal.uny.ac.id/index.php/jptk/article/view/9360/0

Paturahman, M., Siagian, I., & Chadis. (2019). Evaluasi Pelaksanaan Program Praktik Kerja Industri Kompetensi Keahlian Akuntansi Keuangan Lembaga Pada Smk Pgri 16 Jakarta. Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, 6(3), 223–234. https://journal. lppmunindra.ac.id/index.php/Faktor/article/view/4255

Ramayanti, R. (2021). Evaluasi Program Praktek Lapangan Industri Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Padang. 02(02), 1–8.

Stufflebeam, D. L. (2000). The CIPP Model For Evaluation. Kluwer Academic Publishers.

Suartika, I. N., Dantes, N., & Candiasa, I. M. (2013). Studi Evaluasi Pelaksanaan Program Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) dalam Kaitannya dengan Pendidikan Sistem Ganda di SMK Negeri 1 Susut. E-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha, 3(4), 1–12. https://ejournal-pasca.undiksha.ac.id/index.php/jurnal_ep/article /view/865

Supadi. (2017). Evaluasi Program Praktek Kerja Industri. Jurnal Teknologi Pendidikan, 19, 240–254. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/jtp/article/view/6712/4821

Published
2023-06-30
Section
Articles