ANALISIS UPAYA PENANAMAN NILAI-NILAI CINTA TANAH AIR DAN SEMANGAT KEBANGSAAN DALAM PEMBELAJARAN PKN DI SD

Main Article Content

Qori Lailatul Tuzaroh

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai Aao cinta tanah air pada pembelajaran PKN di sekolah dasar. Review ini dilakukan berdasarkan prinsip PRISMA pada database dari Google Scholar pada periode satu decade (2014-2021) dengan menggunakan kata kunci “nilai cinta tanah air dan semangat kebangsaan”. Setiap artikel diringkas dalam aspek-aspek: upaya peningkatan nilai cinta tanah air yang di lakukan guru. Simpulan review adalah penanaman nilai-nilai cinta tanah air dapat dilakukan dengan cara mencantumkan nilai-nilai karakter ke dalam silabus dan RPP. Dalam mencantumkan nilai-nilai karakter kedalam Silabus dan RPP hal yang perlu dilakukan yaitu, memahami substansi KD. Secara Kognitif, konsep apa yang ada di dalam KD. Memahami konsep dan perilaku yang diharapkan di dalam KD menjadi kunci dalam penyusunan indikator. Dari indikator tersebut akan menjadi acuan dalam menyusun alat evaluasi dan materi ajar. Dari materi ajar akan memandu dalam memilih metode pembelajaran.

Article Details

How to Cite
Tuzaroh, Q. L. (2023). ANALISIS UPAYA PENANAMAN NILAI-NILAI CINTA TANAH AIR DAN SEMANGAT KEBANGSAAN DALAM PEMBELAJARAN PKN DI SD. Ganesha Civic Education Journal, 5(2), 39-45. Retrieved from https://ejournal2.undiksha.ac.id/index.php/GANCEJ/article/view/4909
Section
Articles